Kamis, 16 Februari 2023

7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece

7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Zoro adalah salah satu karakter one piece yang menjadi andalan Luffy dalam melawan musuh musuhnya. Sebagai pendakar pedang, banyak pedang hebat ataupun pedang legendaris yang pernah dipakai. Dan berikut ini adalah 7 Fakta Zoro One Piece

Tertarik Pada Zoro Meski Belum Bertemu


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Luffy pertama kali bertemu dengan Koby saat mereka ada di kapal bajak laut Alvida. Setelah menyelamatkan Koby dan pergi ke pulau Shell. Dalam perjalanan Koby bercerita tentang Zoro yang dianggap sangat berbahaya dan menariknya Luffy langsung tertarik untuk mengajak Zoro menjadi bagian dari kru bajak lautnya.

Menyerang Monet Sampai Ketakutan


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Saat bertarung melawan ZoroMonet pernah terlihat tidak bisa mengendalikan diri seperti ketakutan setelah terkena serangan ZoroZoro sendiri saat itu tidak menggunakan Haki untuk melawan Monet melainkan hanya menggunakan pedang pedang legendaris shushi, padahal Monet sendiri adalah pengguna Buah Iblis Logia.

Permintaan Maaf Ace dan Sabo


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Sabo dan juga Ace tau betul Luffy adalah anak yang akan merepotkan. Oleh karena itu mereka bertemu sempat meminta maaf pada kru Bajak Laut Topi Jerami atas apa yang dilakukan oleh adiknya. Dan dari semua anggota Kru, hanya Zoro saja yang tau tentang kedua momen ini, sebab dia menjadi satu satunya orang yang mendengar penyataan Sabo dan juga Ace.

Pertama Membuat Onar Di Wanokuni


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Zoro diketahui datang lebih dulu ke Wanokuni Bersama dengan Robin, Usopp dan juga Franky. Disini Zoro sebenarnya tau rencana Kinemon yang meminta agar tidak membuat Onar di Wano, Namun Zoro justru menjadi anggota Bajak Laut Topi Jerami pertama yang membuat onar bahkan sampai membunuh salah satu Hakim di Wanokuni yang sangat ingin memiliki pedang legendaris Shushui.

Hilang Kendali Saat Menggunakan Enma


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Saat tengah bertarung melawan KingZoro mendapatkan masalah lain karena pedang legendaris Enma hilang kendali dan menghisap Busoshoku Haki Zoro hingga menjadi mengecil. Hal ini sebenarnya bukan kali pertama sebab hal ini pernah terjadi saat Zoro pertama kali menggunakan pedang Enma.

Salah Satu Pengguna Haoshoku Hakif


7 Fakta Zoro One Piece, Pendekar Yang Punya Pedang Legendaris Di One Piece
Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Zoro  diketahui adalah salah satu orang yang punya kemampuan Haoshoku Haki, kemampuan Zoro ini sendiri membuatnya orang kedua dari kelompok Bajak Laut Topi Jerami Bajak Laut Topi Jeramiyang memiliki kemampuan haki raja setelah Luffy yang merupakan seorang kapten kapal.

King Aneh Karena Tidak Bisa Dikendalikan Zoro


Zoro One Piece@Eiichiro Oda

Sebagai seorang pendekar pedang, King tentu sudah melihat banyak musuh dan juga banyak yang bertarung melawan dirinya. Namun King sangat aneh ketika berhadapan dengan Zoro kerena dia yang merupakan pendekar pedang tidak mampu mengendalikan pedang yang dia pakai, karena pedang legendaris Enma sendiri baru Zoro terima saat di Wanokuni.

7 Fakta Zoro One Piece, jangan lupa berikan komentar ya :)

Baca Juga :

Note : 

Jika Kalian ingin copy paste artikel ini jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya ya :)

Load comments