Kakek Hyogoro adalah bos Yakuza yang punya nama besar di Wanokuni, bahkan dirinya sangat dihormati oleh para pemimpin Yakuza diberbagai tempat di Wanokuni. Dan berikut adalah beberapa Fakta Hyogoro One Piece
Dikagumi Oden
Nama besar kakek Hyogoro tentu membuat banyak orang kagum, salah satunya adalah Kozuki Oden. Dan kekaguman Oden pada Kakek Hyogoro sendiri pernah dikatakan oleh Shinobu ketika dirinya menceritakan tentang kakek Hyogoro.
Menarik Perhatian
Kakek Hyogoro berubah menjadi kekar dan mampu mengalahkan Oniwabansu dan juga Mimawarigumi seorang diri, momen ini juga membuat Hyogoro menjadi perhatian. Saat itu Apoo terlihat aneh dengan kekuatan yang kakek Hyogoro miliki, bahkan X Drake mulai sadar kenapa Wanokuni sangat ditakuti.
Melatih Luffy
Kakek Hyogoro berperan besar dalam keberhasilan Luffy menguasai tehnik Busoshoku Haki tingkat tinggi. Dan dengan hasil latihan dari kakek Hyogoro juga, Luffy telah berhasil memberikan efek pada serangan yang diberikan kepada Kaido.
Pemimpin Pasukan
Dalam rencana penyerangan di Onigashima untuk dapat menjatuhkan Kaido, kakek Hyogoro menjadi salah satu orang yang ditunjuk sebagai pemimpin. Dia adalah pemimpin para samurai dalam aksi penyerangan tersebut.
Virus Queen
Di Onigashima, Queen kembali menunjukkan salah satu karya dan karya itu adalah virus yang mampu menyebar dengan cepat. Kakek Hyogoro merupakan salah satu orang yang terkena virus ini, untung saja dirinya berhasil diselamatkan Chopper yang tepat waktu membuat vaksin.
Perubahan Wujud
Kakek Hyogoro terlihat kecil meskipun dulu punya tubuh yang gagah, namun tubuh kakek Hyogoro terlihat kembali normal saat masih jaya karena terkena virus buatan Queen. Dan menurut kakek Hyogoro, virus Queen ini berhasil membangunkan kekuatan yang tertidur dalam dirinya meskipun membuatnya diambang kematian.
Melindungi Chopper
Chopper berusaha keras untuk bisa membuat vaksin sebagai penangkal virus yang Queen keluarkan, untuk ini Chopper memang harus fokus. Itulah kenapa kakek Hyogoro menjadi orang yang melindungi Chopper, namun dirinya ternyata tidak sendirian sebab X Drake juga ikut membantu.
Baca Juga :
Baca Juga : 7 Fakta Karakter One Piece Lainnya
Thanks for reading Kekuatan Luffy Di Wano Meningkat, 7 Fakta Kakek Hyogoro Si Bunga[One Piece]. Please share...!