Resep Telur Dadar Yang Enak, Lebih Nikmat Dari Yang Biasa Kita Buat Dirumah
Bahan :
1. 2 butir telur
2. 1 batang daun bawang, cincang halus
3. 1 butir bawang merah, cincang halus
4. Garam secukupnya
5. Lada bubuk secukupnya
6. Penyedap rasa secukupnya
7. Bubuk cabai secukupnya
8. Minyak secukupnya
Resep Telur Dadar Yang Enak, Lebih Nikmat Dari Yang Biasa Kita Buat Dirumah
Cara Membuat :
01. Siapkan semua bahan. Pecahkan 2 telur dan kocok sampai kilis
02. Tambahkan daun bawang yang telah dicincang halus.
03. Tambahkan bawang merah cincang, lada bubuk, garam, bubuk cabai dan penyedap. Aduk merata.
04. Panaskan sedikit minyak di wajan.
05. Tuang adonan telur dadar ke dalam wajan yang sudah dipanaskan.
06. Masak dengan api kecil hingga matang.
07. balik agar telur dadar matang sempurna.
08. Resep telur dadar selesai dan siap disajikan.
itulah Resep Telur Dadar. kalian bisa membaca berbagai macam resep menarik lainnya di list Resep.
Note :
Jika Kalian ingin copy paste artikel ini jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya ya :)
Labels:
RESEP
Thanks for reading Resep Telur Dadar Yang Enak, Lebih Nikmat Dari Yang Biasa Kita Buat Dirumah. Please share...!
0 Komentar untuk "Resep Telur Dadar Yang Enak, Lebih Nikmat Dari Yang Biasa Kita Buat Dirumah"
Sebagai bangsa Indonesia yang cerdas maka bijak dalam berkomentar ya