Lambang Koperasi jika dilihat terdapat beberapa bentuk
seperti Rantai, Pohon beringin, Timbangan, Bintang Dan Perisai, Kapas, dan juga
Gigi Roda. Lambang ini sendiri cukup familiar dengan kita, namun kalian apa tau
makna dari lambang koperasi. Dan berikut ini penjelasannya.
Makna Dari Lambang Koperasi
makna dari lambang koperasi berbentuk Rantai memiliki arti
pesahabatan yang kokoh dan tidak mudah dipecah belah
makna dari lambang koperasi berbentuk Roda Bergigi memiliki
arti upaya yang keras yang terus menerus dilakukan
makna dari lambang koperasi berbentuk Kapas Dan Pagi memiliki
arti Koperasi berusaha untuk memakmurkan rakyat
makna dari lambang koperasi berbentuk Timbangan memiliki
arti salah satu dasar koperasi yakni adil dan makmur.
makna dari lambang koperasi berbentuk Bintang Dalam
Pancasila memiliki arti Landasan Koperasi yang berasal dari Pancasila
makna dari lambang koperasi berbentuk Pohon beringin
memiliki arti kemasyarakatan serta keperibadian yang kokoh.
makna dari lambang koperasi berbentuk tulisan koperasi Indonesia
memiliki arti menujukan lambang Koperasi.
makna dari lambang koperasi berwarna merah putih menujukan
bahwa Koperasi memiliki sifat nasionalis Indonesia
Itulah Makna Dari Lambang Koperasi. Nah kalian bisa membaca di List Arti Lambang Dan Simbol.
Note :
Thanks for reading Makna Dari Lambang Koperasi, Punya Prinsip Berdasarkan Asas Kekeluargaan. Please share...!
0 Komentar untuk "Makna Dari Lambang Koperasi, Punya Prinsip Berdasarkan Asas Kekeluargaan"
Sebagai bangsa Indonesia yang cerdas maka bijak dalam berkomentar ya