Sinopsis Scream 5 Dan Para Pemainnya, Kembalinya Si Pembunuh Kejam
Info :
Judul : Scream 5
Gendre : Horor Thriller
Sutradara : Matt Bettinelli-Olpin dan Tyler Gillett
Produksi : Spyglass Media Group, Radio Silence Productions, Project X Entertainment dan Outerbanks Entertainment
Sinopsis Scream 5 Dan Para Pemainnya, Kembalinya Si Pembunuh Kejam
Pemain :
01. Neve Campbell berperan sebagai Sidney Prescott
02. Courteney Cox berperan sebagai Gale Weathers
04. David Arquette berperan sebagai Dewey Riley
06. Marley Shelton berperan sebagai Deputy Judy Hicks
08. Melissa Barrera berperan sebagai Sam Carpenter
10. Jenna Ortega berperan sebagai Tara Carpenter
12. Dylan Minnette berperan sebagai Wes Hicks
14. Jack Quaid berperan sebagai Richie Kirsch
16. Jasmin Savoy Brown berperan sebagai Mindy Meeks-Martin
18. Sonia Ammar berperan sebagai Liv McKenzie
20. Mikey Madison berperan sebagai Amber Freeman
22. Mason Gooding berperan sebagai Chad Meeks-Martin
24. Kyle Gallner berperan sebagai Vince
26. Reggie Conquest berperan sebagai Deputy Farney
Sinopsis Scream 5 Dan Para Pemainnya, Kembalinya Si Pembunuh Kejam
Sinopsis :
anak gadis sangat ketakutan saat menerima telepon dari orang yang meneror dirinya, gadis ini sendiri semakin panik dan juga ketakutan kerena pembunuh itu mampu meretas telepon yang ada di rumahnya.
untung anak gadis ini mampu lolos dan akhirnya bertemu dengan Sidney Prescott dan dia mencari alasan kenapa orang bertopeng ini kembali bahkan dengan penampilan yang sama.
Itulah Sinopsis Scream 5 Dan Para Pemainnya. Nah kalian bisa baca sinopsis film lainnya di list Sinopsis Film.
Note :
Kalian boleh copy paste artikel ini, namun sisipkan link sumber ya :)